Header Ads

Cara menghapus password di Mozilla

Cara menghapus password yang tersimpan di Mozilla Firefox.

Untuk yang sering balak balik log in di browser misalnya untuk masuk ke web email, tentunya sangat dimudahkan dengan adanya pilihan save password yang umumnya ada di setiap browser, karena kita tidak perlu menuliskan passwordnya lagi.

Tapi karena alasan tertentu misal laptop atau komputernya mau dipakai orang lain maka sebaiknya kita hapus password password yang tersimpan tersebut.

Read more

No comments

Powered by Blogger.